Penutupan Turnamen Sepak Bola Di desa Kampung Baru Kab.Sanggau

//DISKOMINFO-SGU//

Dilaksanakan kegiatan penutupan Turnamen Sepak Bola di Desa Kampung Baru Kec.Toba dalam rangka kunjungan kerja Bupati Sanggau yang dilaksanakan pada tanggal (24/01/2019) pukul 16:00 WIB.

Hadir pada kegiatan tersebut Bupati Sanggau Paolus Hadi S.IP,M.Si, Camat tayan Tony Kulung, Camat Toba Jemain, Kepala OPD, Pt Antam, Polri dan TNI,  Kades , serta masyarakat desa.

Sambutan Bupati Sanggau kunjungan saya hari adalah kunjungan untuk kedua kalinya di desa kampung baru waktu itu saya masih jadi wakil bupati, sekarang saya datang sudah jadi bupati. Dulu waktu saya datang kesini  10 tahun yang lalu akses jalan hanya bisa dilewati roda dua sekarang mobil pun suda bisa masuk walaupun ada beberapa tepat yang menggalami rusak parah. Harapan saya dengan adanya perusahan yang akan segera masuk dapat menyumbang listrik kepada masyarakat sekitar serta akses jalan yang akan bagus.(UJARNYA)

Sebentar lagi menjelang Pileg  dan Pilpres saya menghimbau kepada masyarakat untuk datang dalam menentukan pilihan jangan golput dan tidak mudah terpancing dengan informasi hoax yang biasanya ada menjelang Pileg dan Pilpres.(UJARNYA)

Adapun Total Tim kesebelasan yang berlaga sebanyak 64 tim, dari wilayah Teraju Kecamatan Toba, Kecamatan Tayan Hilir, Wilayah Kab. Ketapang Dan Kab.Kubu Raya. Dimana juara satu bintang baru berasal dari teraju barat, juara dua perspersija dusun jang desa lalang Kec.Tayan juara tiga kampung baru juara harapan tim bangkup desa teraju.

 

 

 

3216 2136 RIZKY KURNIYAWAN
Ketikkan kata pencarian

Hak cipta milik Diskominfo Kabupaten Sanggau

Send this to a friend